Kenali Berbagai Sensor Keamanan Pada Lift Gedung

K ebanyakan masyarakat yang sering beraktivitas menggunakan lift hanya mengerti mengenai tata cara naik saja. Padahal, alat transportasi antar lantai ini memiliki sistem keamanannya yang bisa diketahui dari sensor sistem otomatisnya. Yang mana keberadaannya digunakan sebagai indikasi apabila lift mengalami permasalahan. Lift merupakan alat transportasi yang dilakukan dengan sistem pengoperasian otomatis, karena konsep bekerjanya ialah secara elektronik, sehingga tidak ada pihak mekanik yang membantu proses pengaplikasian tersebut. Ilustrasi Oleh karena itu, sebagai penumpang lift kita harus mengetahui berbagai sensor keamanan pada lift di gedung, diantaranya adalah sebagai berikut : 1. Sensor Switch Pintu Sudah banyak yang tahu mengenai jenis sensor yang satu ini, yakni sensor swisch door bekerja secara otomatis apabila terdapat benda atau seseorang yang berada di dekat pintu. Sensor ini digunakan mencegah terjadinya kecelakaan pada pintu lift, diantaranya...